Fakta Mengejutkan Tentang Air Rebusan Mie Instan

Fakta Mengejutkan Tentang Air Rebusan Mie Instan

Anda pasti sering membuang air dari rebusan mie instan yg berkuah kemudian di ganti dengan air panas yang baru, karena  takut kalau air rebusan mie itu mengandung bahan kimia yg membahayakan.

Namun ternyata hal tersebut hanyalah mitos.


Hal ini telah disampaikan oleh Prof. Dr. Hardinsyah, MS, selaku Guru Besar Departemen Gizi Masyarakat FEMA Institut Pertanian Bogor.
Menurutnya air dari rebusan mie itu lebih baik untuk jangan di buang begitu saja. Karena air rebusan itu ternyata mengandung vitamin dari mie instan itu.



Ternyata terigu inilah yg membuat mie instan mempunyai vitamin. Kandungan vitamin pada mie instan larut ke dlm air rebusan, sehingga air rebusan mie instan itu masih dapat digunakan sebagai kuahnya. Kalau mie goreng memang airnya harus dibuang, karena vitamin yg terbuang itu sudah terdapat di bumbu sebagai pengganti.



Prof. Dr. Hardinsyah telah menyampaikan bahwasannya mie seharusnya di lengkapi juga dengan sayuran serta protein untuk melengkapi gizi agar terpenuhi. Kemudian perhatikan selalu tanggal kadaluwarsa pada kemasan saat membeli mie instan.



Semoga artikel ini bermanfaat untuk para pembaca semua.

0 Response to "Fakta Mengejutkan Tentang Air Rebusan Mie Instan"

Post a Comment